Tips Kesehatan Lengkap Mulai Dari Kecantikan Kulit Wajah Rambut, Manfaat Berbagai Sayuran dan Buah Buahan

Cara Mudah Menghilangkan Komedo Di Rumah

Komedo adalah bintik hitam kecil yang berada di sekitar hidung, komedo juga pastinya akan sangat menggangu penampilan kita, tak ada salahnya jika anda mencoba untuk menghilangkan komedo di rumah anda sendiri, selain bahan bahannya juga mudah di dapat di rumah, anda juga dapat menghilangkan komedo sambail santai saat liburan ataupun sambil tidur di malam hari, tentunya, anda akan lebih menghemat pengeluaran anda, serta akan lebih aman, karena terbuat dari bahan yang alami, berikut ini cara mudah menghilangkan komedo di rumah anda.



1. Lemon.
Bila di rumah anda ada buah lemon, maka manfaatkanlah buah lemon, buah lemon yang mengandung zat anti oksidan dan vitamin C yang cukup tinggi, sehingga sangat baik untuk menghilangkan komedo, caranya adalah peras air jeruk lemon, lalu tambahkan dengan sedikit garam, aduk hingga rata lalu buat seperti masker, diamkan wajah selama kurang lebih 20 menit, setelah itu bilas dengan air hangat.

2. Tomat.
Tomat juga buah yang sangat tinggi kandungan antiseptiknya, selain itu kaya akan vitamin C yang berguna bagi wajan, caranya juga mudah, cukup haluskan tomat, lalu oleskan sebagai masker ke seluruh wajan, diamkan selama semalaman, lalu bilas pada pagi harinya, dijamin wajah anda akan kembali segar.

Baca juga : 
3. Kayumanis.
Di rumah anda tentunya ada bubuk kayu manis, siapkan satu sendok teh lalu tambahkan dengan sedikit perasan air jeruk lemon, lalu buat seperti pasta, dan aplikasikan pada wajah, masker ini juga di diamkan selama semalaman, agar bekerja lebih maksimal lagi, cuci muka di pagi hari.

4. Madu.
Selain rasanya yang manis, madu juga di percaya sebagai salah satu bahan perawatan wajah untuk para wanita sudah sejak lama, selain untuk komedo, madu juga dapat membuat wajah anda halus, bersih dan lembut, caranya dengan mengaplikasikan pada wajah, agar semua komedo lebih cepat hilang.

Semua masker di atas akan lebih baik jika anda melakukan perawatan secara maksimal dan teratur, paling tidak seminggu 2 kali, lakukan secara bertahap dan berselang seling, agar wajah anda bebas dar komedo, anda juga harus selalu menjaga kebersihan wajan anda.
Tag : Kecantikan
0 Comments for "Cara Mudah Menghilangkan Komedo Di Rumah"

Back To Top